75 KLIEN ASIMILASI BAPAS KLATEN TERIMA BANTUAN SEMBAKO

KLATEN- Sebanyak 75 klien asimilasi Balai Pemasyarakatan (Bapas) Klaten menerima bantuan berupa paket sembako yang diserahkan oleh Bupati Klaten Sri Mulyani, Jumat (10/7/20). 

Pada masa pandemi ini, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Klaten  melalui program Jaring Pengaman Sosial (JPS) mengalokasikan bantuan sembako kepada masyarakat kurang mampu yang terdampak Covid-19 di Kabupaten Klaten. 

401 DESA DAN KELURAHAN DI KLATEN TERIMA JOGO TONGGO KIT

KLATEN- Sebanyak 401 desa dan kelurahan di Kabupaten Klaten  menerima paket Jogo Tonggo Kit. Penyerahan dilakukan oleh  Anggota DPRD Provinsi Jawa Tengah Dapil 7 kepada Bupati Klaten Sri Mulyani, di Pendopo Pemkab Klaten, Jumat (10/7).

Pimpinan Rombongan DPRD Jateng Quatly Abdulkadir Alkatiri, berharap paket Jogo Tonggo Kit dapat mendukung upaya pencegahan dan penanganan Covid- 19 di...

SATU PDP DI KLATEN MENINGGAL DUNIA, HASIL SWAB POSITIF

KLATEN-  Satu warga Kecamatan Prambanan yang sebelumnya berstatus Pasien Dalam Pengawasan (PDP) telah meninggal dunia pada Selasa, (7/7). Belakangan diketahui bahwa hasil swab tes yang dilakukan pada pasien tersebut menunjukan hasil positif terpapar Covid-19.

Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Klaten, Cahyono Widodo menyebutkan bahwa sehari sebelum pasien meninggal, pasien...

TETAP WASPADA ,ADA PENAMBAHAN 4 KASUS BARU PASIEN COVID 19 DI KLATEN

KLATEN- Gugus Tugas Percepatan Penanganan (PP) Covid-19 Kabupaten Klaten kembali menginformasikan adanya penambahan kasus Covid-19 di Kabupaten Klaten pada Rabu (8/7/20). Rinciannya sebanyak 3 kasus dari Kecamatan Bayat dan 1 orang dari Klaten Utara.

Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Klaten Cahyono Widodo mengumumkan bahwa bersamaan dengan penambahan 4 kasus positif,...

SIDAK, GANJAR LANGSUNG PERINTAHKAN LAKUKAN SIMULASI EVAKUASI BENCANA MERAPI DI MASA COVID-19

KLATEN- Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo melakukan sidak, pengecekan kesiap siagaan di Kabupaten Klaten pada Rabu pagi (08/07/2020). Mengingat bencana Gunung Merapi yang setiap empat tahun sekali terjadi, dan kini merapi sudah mulai beraktivitas lagi, Ganjar Pranowo didampingi Lilik Kurniawan, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Jawa Tengah, Kepala BPPTKG Hanik Humaida, Sekretaris Daerah Kabupaten Klaten...


Konsultasikan jika mengalami gejala.

Bantu program ini dengan cara konsultasi apabila mengalami gejala, sayangilah keluarga dan saudara anda.