PASIEN SEMBUH DI KLATEN BERTAMBAH EMPAT ORANG

KLATEN- Kabar baik bagi penanganan Covid-19 di Kabupaten Klaten  pada hari Senin (17/6/20). Sebanyak empat pasien Covid-19 dinyatakan sembuh dan booleh pulang. Informasi tersebut disampaikan oleh Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Klaten Cahyono Widodo dalam keterangan persnya di RSD Bagas Waras (15/6).

“Saat ini ada empat pasien positif Covid-19 dinyatakan...

504 KK DI KLATEN TENGAH TERIMA KARTU KKS BPNT PERLUASAN

KLATEN- 504 KK di Kecamatan Klaten Tengah menerima Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) Perluasan di Gedung Ahimsa Gumulan Klaten, Senin (15/4/20).

AMBIL BLT, SEMI AKAN SISIHKAN SEBAGIAN UNTUK TETANGGA YANG MEMBUTUHKAN

KLATEN- Bantuan Langsung Tunai (BLT) Tahap II sudah bisa dicairkan, membuat masyarakat tersenyum lega. Semi (70) warga Banjarsari, sesaat setelah menerima BLT Dana Desa Tahap II yang secara simbolik diserahkan Ketua Gugus Tugas PP Covid...

MASIH TERJADI PENAMBAHAN KASUS, BUPATI INGATKAN WARGANYA DISIPLIN PROTOKOL

KLATEN- Dalam kurun dua pekan ini, setidaknya tercatat ada 6 kasus positif Covid-19 baru di Kabupaten Klaten. Dengan masih adanya penambahan kasus, Bupati Sri Mulyani ingatkan warganya agar semakin disiplin terapkan protokol kesehatan. Disamping...

PEKAN INI, ENAM DESA DI PRAMBANAN MULAI CAIRKAN BLT TAHAP DUA

KLATEN- Sebanyak enam desa di Kecamatan Prambanan, Klaten pada Selasa (9/6/20) sudah mulai menyalurkan Bantuan Langsung Tunai atau BLT dana desa tahap dua kepada masyarakat. Dalam penyaluran bantuan kali ini, Bupati Klaten Sri Mulyani...


Konsultasikan jika mengalami gejala.

Bantu program ini dengan cara konsultasi apabila mengalami gejala, sayangilah keluarga dan saudara anda.